Black Friday Expedia 2024

Penawaran dan Promo Black Friday di Expedia

Penawaran teratas dan terverifikasi

Black Friday berbelanja di Expedia? Bagus! Jadikan lebih murah dengan hingga 3,9% CASHBACK!

23%PROMO

Diskon 23% untuk akomodasi

Lihat penawaran Black Friday di Expedia

Diskon Expedia di Picodi.com

Kupon, kode promo dan penawaran untuk Expedia dan brand lainnya yag tersedia sepanjang tahun

Perhelatan Black Friday tahun 2023 jatuh pada hari apa? Apakah Expedia menawarkan diskon khusus kepada para penggunanya selama periode ini berlangsung?

Tidak lagi sekadar tentang penawaran teknologi dan mode, Black Friday dengan cepat menjadi salah satu momen terbaik untuk mendapatkan paket hemat dan penawaran terbaik dalam berlibur. Tak terkecuali dengan Expedia, layanan perjalanan online terpopuler di dunia yang bermarkas di Washington-Amerika Serikat ini juga tidak ketinggalan untuk ikut memeriahkan ajang perburuan promo liburan oleh para pecinta traveling saat perhelatan Black Friday.

Black Friday Deals 2023 jatuh tepat pada hari Jumat tanggal 25 November. Meski hanya menyuguhkan diskon dalam jangka waktu singkat atau bahkan sehari, Expedia sering menawarkan berbagai akomodasi dan penginapan dengan diskon hingga 40%. Peminat liburan juga disuguhkan tambahan diskon sebesar 15% untuk hotel tertentu pada hari Black Friday Deals, dan beberapa di antaranya malah sudah didiskon hingga 50% sejak beberapa hari sebelumnya.

Kapan tepatnya promo Black Friday dimulai dan berakhir di Expedia?

Pada tahun-tahun sebelumnya, Expedia memberikan diskon spesial pada hari-H Black Friday dilangsungkan. Situs booking hotel terpercaya yang menawarkan lebih dari 290.000 hotel di seluruh dunia ini biasanya juga sudah memberikan diskon pendahuluan beberapa hari sebelumnya. Para penikmat liburan bahkan akan disajikan penawaran diskon liburan menarik lainnya pada hari Cyber Monday, yang akan tersaji tahun ini pada event Expedia Cyber Monday 2023.

Setelah perhelatan itu selesai, sebagaimana platform travel online yang lain di Indonesia seperti Tiket.com, Via.com, Traveloka, Airpaz, Nusatrip, Tiket2 Indonesia, dan AirAsiaGo, Expedia Indonesia masih akan menghadirkan promo dan potongan harga khusus pada pagelaran Harbolnas (Hari Belanja Online Nasional) 12.12 yang jatuh tepat pada tanggal 9 Desember 2023.

Apa yang perlu dicari pada saat Black Friday Sale berlangsung?

Pada akhir tahun, terutama menjelang Natal dan Tahun Baru, tentu sulit sekali mencari tiket pesawat atau hotel dengan harga miring. Booking tiket atau hotel dadakan harganya pasti sangat mahal dan mungkin sudah fully booked. Rencana liburan akhir tahun kamu dan keluarga bisa berantakan kalau semua hotel yang dicari sudah penuh.

Nah, untuk antisipasi musim puncak liburan atau peak season ini, Expedia biasanya hadir dalam pesta diskon Black Friday Sale dengan tawaran beragam diskon khusus untuk berbagai tujuan wisata di Indonesia, Asia Tenggara, Jepang dan Korea Selatan dengan diskon mencapai 40% untuk pemesanan kamar. So, jangan tunggu kepepet dan kehabisan, mulailah pantau promo Expedia menjelang Black Friday digelar.

Kamu perlu cermati penawaran hotel di berbagai destinasi populer seperti Singapura, Kuala Lumpur, Seminyak, Penang, Phuket, Bangkok, Hong Kong, Kuta, Bali, Yogyakarta, Bandung, Jakarta, dan Surabaya. Destinasi wisata yang juga perlu kamu cek diskonnya misalnya China dan Makau, karena sangat mungkin kamu dapat kejutan saat Expedia Black Friday 2023.

Berapa diskon terbesar yang bisa didapat selama Black Friday 2023 di Expedia berlangsung?

Saat Expedia Black Friday 2023 digelar para pelancong bisa mengharapkan diskon sebesar 40% untuk berbagai penginapan dan hotel pilihan. Sebuah portal perjalanan online yang mengalami pertumbuhan luar biasa, Expedia memiliki banyak sekali persediaan akomodasi, aktivitas, dan layanan perjalanan ke seluruh penjuru dunia sehingga kamu dapat dengan mudah menemukan paket liburan dan kamar sesuai budget.

Expedia tahun lalu melakukan penanaman modal di Traveloka, salah satu layanan travel agent online terbaik di Indonesia. Selain itu, Expedia juga memiliki berbagai situs pemesanan perjalanan online seperti Trivago, Travelocity, Hotels.com, Orbitz, HomeAway, Venere.com, CheapTickets, CarRentals.com, dan Hotwire.com. Dengan jaringan sebesar itu, dan pengalaman lebih dari 20 tahun di bidangnya, kamu tidak bisa kuatir tidak menemukan promo liburan idaman kamu.

Berapa diskon terbesar di Expedia saat Black Friday tahun lalu?

Situs booking hotel terpercaya ini memberikan diskon spesial hingga 45% untuk hotel dan penginapan di berbagai kota di seluruh penjuru dunia. Perhelatan dimulai pada hari H-1, yaitu Thanksgiving, dengan penawaran paket hemat liburan, cashback atau diskon untuk pemesanan dengan nilai tertentu, dan diskon 50% atau lebih pada hotel tertentu. Black Friday dan Cyber Monday Sale resmi diluncurkan pada hari H dengan berbagai penawaran menarik baru untuk pemesanan hotel, penerbangan, kapal pesiar, dan sewa mobil.

Diskon gila-gilaan bahkan ditawarkan untuk sejumlah destinasi favorit. Sebagai contoh, tahun lalu Expedia memberikan kupon diskon gila-gilaan sebesar 75% untuk berbagai hotel di Los Angeles, San Diego, Miami dan Las Vegas di Amerika Serikat, Republik Dominika, serta Los Cabos di Meksiko. Diskon hingga 90% untuk hotel tertentu dapat diperoleh jika melakukan booking hotel melalui Expedia app.

Bagaimana cara menemukan promo Black Friday terbaik di Expedia?

Diskon Expedia Indonesia untuk Black Friday Sale 2023 akan hadir di website Expedia.co.id dan banyak flash sale yang akan berlangsung dengan penawaran menarik dan termurah. Selama beberapa tahun terakhir, halaman khusus Expedia Black Friday Deals kadang ada dan kadang tidak ada. Tapi jangan kuatir, tetap saja ada penawaran harga hemat untuk berbagai paket liburan ke beragam tujuan menarik di seluruh dunia.

Kamu perlu coba juga daftar newsletter Expedia untuk mendapat info penawaran terkini langsung di inbox email kamu, dan siap-siap untuk melakukan booking pada hari itu juga karena kebanyakan penawaran hanya berlangsung dalam waktu singkat. Selain itu, memesan dengan aplikasi Expedia untuk smartphone Android dan iOS juga memberikan keuntungan tambahan seperi poin dobel Expedia Rewards dan pembaruan penawaran secara real time.

Apakah bisa belanja hemat setelah Black Friday berakhir di Expedia?

Diskon Expedia di website Expedia.co.id akan selalu ada, mulai dari promo diskon hingga flash sale yang selalu disediakan untuk pelanggan agar bisa selalu berhemat. Kamu akan sering menemukan berbagai penawaran kamar hotel murah di Bali, Bintan, Batam, Jakarta, Yogyakarta, Surabaya, Flores, Lembata, dan sebagainya.

Temukan juga penawaran paket hemat serta promo liburan terbaik dengan kode promo tiket pesawat, voucher dan diskon kamar hotel yang disediakan oleh Picodi Indonesia. Kamu berkesempatan mendapat diskon dobel, diskon dari situs travel agent online plus diskon tambahan dari Picodi sendiri.

Di platform online mana kamu akan mendapatkan diskon Black Friday yang mirip seperti situs travel agent Expedia?

Ada beberapa situs booking hotel dan travel online yang menyuguhkan promo Black Friday Deals serupa dengan Expedia, contohnya Agoda, Pegipegi, dan Airpaz. Cek juga website Picodi.com untuk melihat sajian semua kode promo, cashback, voucher, dan kupon diskon dari berbagai macam situs reservasi perjalanan online, termasuk yang diberikan dalam event Expedia Cyber Monday 2023.